No-Bake Oreo Cheesecake
No-Bake Oreo Cheesecake

Sedang mencari inspirasi resep no-bake oreo cheesecake yang unik? Cara menyiapkannya memang tidak terlalu sulit namun tidak gampang juga. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal no-bake oreo cheesecake yang enak seharusnya punya aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari no-bake oreo cheesecake, mulai dari jenis bahan, kemudian pemilihan bahan segar, hingga cara membuat dan menghidangkannya. Tak perlu pusing kalau ingin menyiapkan no-bake oreo cheesecake enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini mampu jadi suguhan spesial.

Di bawah ini ada beberapa cara mudah dan praktis dalam mengolah no-bake oreo cheesecake yang siap dikreasikan. Anda bisa menyiapkan No-Bake Oreo Cheesecake memakai 11 bahan dan 6 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam menyiapkan hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan dalam menyiapkan No-Bake Oreo Cheesecake:
  1. Siapkan Bahan Crust :
  2. Ambil Oreo, gunakan biskuit hitamnya, sisihkan krim putihnya
  3. Sediakan Mentega, lelehkan
  4. Gunakan Bahan Cheesecake :
  5. Gunakan Cream Cheese (suhu ruang)
  6. Sediakan Whipping Cream Cair Dingin (Boleh diganti dgn whip cream bubuk, ikuti instruksi di kemasan. Jika cairannya masih kurang seperti resep maka whip creamnya harus ditambah juga ya)
  7. Siapkan Gula Halus
  8. Sediakan Vanilla Ekstrak
  9. Gunakan Oreo, potong kecil-kecil
  10. Sediakan Topping (Optional)
  11. Ambil Oreo, potong sesuai selera
Langkah-langkah membuat No-Bake Oreo Cheesecake:
  1. Membuat Oreo Crust : Haluskan biskuit Oreo yang sudah disisihkan krimnya dengan food processor/blender. Tuang dalam mangkuk, tambahkan mentega cair, aduk rata. Tuang & ratakan di dasar loyang sambil ditekan-tekan agar padat. Setelah rata, tutup dengan plastik wrap, simpan dalam kulkas sambil menunggu pembuatan isi cheesecake.
  2. Kocok whipping cream hingga mengental (soft peak)
  3. Dengan menggunakan mixer, kocok cream cheese hingga lembut, masukkan gula halus & vanilla ekstrak. Aduk hingga tercampur rata.
  4. Masukkan sedikit demi sedikit whipped cream ke adonan cream cheese sambil diaduk pelan2 sampai tercampur rata. Tambahkan potongan oreo & krim isi yang tadi disisihkan, aduk rata.
  5. Keluarkan loyang dari kulkas, tuang adonan cheesecake ke dalam loyang. Ratakan atasnya, taburi dengan topping Oreo. Kalau bongkahannya agak besar seperti buatan saya, agak ditekan sedikit supaya gak mudah copot. Tutup kembali dengan plastik wrap, simpan dalam kulkas hingga set/mengeras 4-5 jam, semalaman lebih baik ya moms.
  6. Potong & sajikan dingin. Hati2 jangan terlalu lama di suhu ruang karena cheesecake ini mudah lumer, jadi segera masukkan ke kulkas lagi ya. Karena anak2 lebih suka teksturnya seperti es krim, jadi saya simpan di freezer, sebelum dipotong diamkan suhu ruang sebentar lalu potong dengan pisau yang direndam air panas sebentar supaya mudah mengirisnya. Bahaya nie moms, gak bisa sedikit kalau ngemil yang ini😁😁

Terima kasih telah menggunakan resep yang kami tampilkan di halaman ini. Besar harapan kami, olahan No-Bake Oreo Cheesecake yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan makanan yang enak untuk keluarga/teman ataupun menjadi ide dalam berbisnis kuliner. Selamat mencoba!